Sangihe — Bupati Michael Thungari buka langsung seleksi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Sangihe Tahun 2025 yang digelar oleh Pemerintah Kabupaten Kepulaun Sangihe berlangsung di Papanuhung Santiago Tampungang Lawo pada Senin (17/3/2025). Bupati Michael Thungari didampingi Wakil Bupati Tendris Bulahari. Seleksi