TERAS, Manado – Tiga tersangka kasus dugaan korupsi dana penanganan dampak ekonomi Covid-19 pada Dinas Pangan dan Setda Kabupaten Minahasa Utara (Minut) tahun anggaran 2020, terancam hukuman mati. Ancaman hukuman mati ini karena perbuatan para tersangka dilakukan saat bencana nonalam. Ketiga tersangka
TERAS, Manado – Delapan dari 15 kabupaten dan kota di Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), kini berada pada status pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 3. Delapan daerah tersebut Kabupaten Bolaang Mongondow, Kabupaten Minahasa, Kabupaten Kepulauan Sangihe, Kabupaten Minahasa Selatan, Kabupaten Minahasa Utara,
TERAS, Amurang- Wakil bupati Minahasa Selatan (Minsel), Petra Yani Rembang menerima kunjunga audiensi Ombudsman RI Perwakilan Sulawesi Utara (Sulut) di kantor bupati, Selasa (15/2/2022). Adapun tujuan pertemuan tersebut adalah untuk penguatan sinergitas dan koordinasi terkait peningkatan kualitas penyelenggaraan pelayanan publik di lingkungan
TERAS, Manado – Seorang aparatur sipil Negara (ASN) Kota Tomohon, Aloysius Vindri Rumende (23) mengalami sejumlah luka di tubuhnya lantaran dikeroyok sejumlah pria di Kelurahan Walian, Tomohon Selatan, Senin (14/2/2022) dini hari. Korban yang diketahui berdomisili di Kelurahan Kolongan, Tomohon, harus mendapat