TERASMANADO.COM – Ganjar Pranowo menceritakan saat dirinya dipercayakan oleh Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri sebagai calon presiden dari PDI-P untuk Pilpres 2024. Saat itu Ganjar mengaku dirinya bergetar. Ganjar mengungkapkan ini saat ia menghadiri konsolidasi organisasi PDIP se-Sulut di Manado Convention Center
TERASMANADO.COM– Bencana banjir dan tanah longsor yang melanda Kota Manado, Jumat (27/1/2023) tak hanya menyebabkan kerugian harta benda dan kerusakkan infrastruktur publik. Sampai saat ini, sudah lima korban jiwa melayang karena bencana tersebut. Salah satunya adalah anak perempuan berusia 8 tahun, Frizenli
TERASMANADO.COM– Adanya rencana pembangunan jembatan di atas terowongan Ring Road I menjadi perhatian publik. Pasalnya jika pembangunan tersebut dikuatirkan akan mengganggu lalulintas dan pengguna jalan akan melewati Ring Road I yang kini padat aktifitas. Terkait hal ini, Kepala Balai Pelaksanaan Jalan Nasional
TERASMANADO.COM– Perayaan Natal PT Wahana Ottomitra Multiartha Tbk (WOM Finance) pada tahun 2022 ini mengambil tema “Damai Sejahtera, Sukacita Selalu Bersama Kita”. Dengan tema ini, WOM Finance juga menumbuhkan semangat positif melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) yang disalurkan bagi Panti Asuhan
TERASMANADO.COM – Jaringan Aktivis Nusantara (JAN) memberikan pernyataan mengejutkan terkait rekrutmen Panitia Pelaksana Kecamatan (PPK) di KPU Manado. Ketua JAN Horas Napitupulu mengatakan jika perekrutan PPK di KPU Manado sarat dengan praktek kolusi dan nepotisme. Hal ini dikatakan Napitupulu saat ditemui sejumlah
TERASMANADO.COM- Apa yang diingat masyarakat tentang pasar Bersehati? Pasti tentang pasar yang kumuh, kotor dan bau. Tapi itu tidak lagi. Di tangan Walikota dan Wakil Walikota Andrei Angouw dan Richard Sualang, pasar yang terletak di bawah jembatan Soekarno itu kini berubah total.
TERASMANADO.COM – Event Christmas Offroad Pinaesaan Yosua Griya Paniki Indah (GPI) siap di gelar mulai tanggal 16-18 Desember 2022, di sirkuit Offroad AKR Land Race Kairagi Manado. Para pencinta otomotif dari Bumi Nyiur Melambai berpartisipasi dalam rangka pembangunan gedung Gereja Pinaesaan Yosua
TERASMANADO.COM– Meski banyak penolakan terhadap pengesahan Kitab Undang Undang Hukum Pidana (KUHP), namun DPR RI tetap mengetuk palu dalam sidang paripurna yang digelar Selasa (6/12/2022) pagi tadi. Padahal, sejak Rancangan KUHP ini dibahas di DPR RI, banyak pihak mendesak beberapa pasal untuk
TERASMANADO.COM- Anggota Komisi III bidang Pembangunan DPRD Sulut, Yongki Limen meminta agar Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Sulut segera melakukan pelebaran jalan di kawasan Manado Beach Walk, Malalayang. Pasalnya, meningkatnya kunjungan warga ke objek wisata paling happening di Manado itu, kemacetan parah
TERASMANADO.COM– Polisi mengamankan seorang pria yang diduga telah melakukan pencurian di sebuah rumah di Perumahan GPI Mapanget Manado, yang terjadi pada hari Sabtu (19/11/2022). Terpisah, Kabid Humas Polda Sulut Kombes Pol Jules Abraham Abast membenarkan hal tersebut. “Terduga pelaku inisial JG (37)
TERASMANADO.COM- Perbaikan infrastruktur, baik jalan maupun selokan terus dilakukan oleh Pemerintah Kota Manado. Tak terkecuali jalan-jalan di perumahan Griya Paniki Indah Kecamatan Mapanget. Jalan-jalan di perumahan terbesar di Sulawesi Utara itu mulai diperbaiki, dimulai dari jalan Boulevard. Bahkan Walikota Andrei Angouw (AA)