TERAS, Sangihe — Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Sangihe melalui Dinas Sosia (Dinsos) Daerah Sangihe kembali menyalurkan santunan duka tahap I bagi 500 ahli waris di 15 Kecamatan di Sangihe. Diketahui, penyaluran tahap I ini merupakan santunan duka bagi keluarga yang mengalami dukacita
TERASMANADO.COM—Penjabat Bupati kepulauan Sangihe dr.Rinny Tamuntuan mengikuti ibadah Minggu pagi di jemaat GMIST Petra Nagha ll, Minggu (5/3/2023). Pada kesempatan itu, ia menyampaikan permohonan maaf atas ketidakhadirannya memenuhi undangan saat perayaan HUT jemaat. “Tentunya permohonan maaf pribadi saya karena beberapa hari yang
TERASMANADO.COM— Penjabat Bupati Sangihe Rinny Tamuntuan membuka Turnamen Catur Sangihe yang bertajuk PLN Mobile Chess Open Tournament resmi dibuka, Sabtu (4/3/2023). Turnamen yang mempertandingkan tiga kategori ini berlangsung di Kantor PLN UP3 Tahuna dan diikuti 44 peserta. 31 peserta di Kategori Senior,
TERASMANADO.COM- KM Sabuk Nusantara 95 telah melakukan pengedokan kapal (docking) hampir sebulan hingga membuat pelayanan rute Pulau Marore dan sekitarnya mengalami kendala. Kendala ini terjawab melalui upaya KUPP Kelas 2 Tahuna yang melakukan terobosan dengan melakukan deviasi trayek KM Cannon Moon sehingga
TERASMANADO.COM— Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe dr Rinny Tamuntuan menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pemerintah Daerah dan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) yang dilaksanakan di Hotel Novotel Tangerang Provinsi Banten, Selasa (28/2/2023). Menghadiri kegiatan yang bertemakan “Sinergi Memantapkan Kerukunan Umat Beragama
TERASMANADO.COM- Ketua DPRS Sulut Fransiscus Andi Silangen menggelar sosialisasi wawasan kebangsaan (Sosbang) tahun 2023 di Kabupaten Kepulauan Sangihe yang digelar di Ruang Serbaguna Rumjab Bupati, Minggu (24/2/2023). Kegiatan sosialisasi ini menyasar Tim Tagana Sangihe dan Pendamping Program Keluarga Harapan (PKH) Sangihe. Menurut
TERASMANADO.COM— Penjabat Bupati Kepulauan Sangihe, dr Rinny Tamuntuan, mendatangi Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) VIII Manado, Senin (20/2/2023). Pertemuan dengan Lantamal ini turut didampingi Kepala Dinas PUPR dan Kepala Perbatasan Sangihe dan Forkopimda Sangihe. Tamuntuan menjelaskan, dalam kunjungan tersebut untuk mengajak
TERASMANADO.COM– Wujud kepedulian ditunjukan Dandim 1301/Sangihe Letkol Inf Suhendro Alim Prayogo, S.Sos, M.H kepada masyarakat yang terkena musibah bencana gunung api Karangetang. Rabu (15/2/2023), Dandim meninjau lokasi bencana alam Gunung Api Karangetang Di Gereja GMIST Bukit Sion Desa Dompase Lindongan 1 Kecamata
TERASMANADO.COM— Gunakan Dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) daerah tahun 2021, dua pasar di Sangihe, yakni Trikora dan Tona akhirnya selesai dan diresmikan Pj Bupati dr Rinny Tamuntuan, (Senin/13/2/2023). Dalam sambutannya, Pj Bupati berharap pasar Rakyat Trikora dan pasar Tona mampu meningkatkan perekonomian
TERASMANADO.COM– Penjabat (Pj)!Bupati dr Rinny Tamuntuan memantau harga bahan pokok dengan turun langsung ke Pasar Tamako, Sabtu (11/2/2023). Kehadiran dari istri Ketua DPRD Sulawesi Utara, Fransiskus Andi Silangen ini juga mendapat sambutan hangat dari para pedagang maupun masyarakat yang berbelanja di Pasar
TERASMANADO.COM— Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kabupaten Kepulauan Sangihe menggelar rapat koordinasi (Rakor) tahun 2023 di Papanuhung Santiago Tampungang Lawo, Jumat (10/2/2023). Ketua Pembina TP-PKK Sangihe dr Rinny Tamuntuan dalam kesempatan tersebut menyampaikan, kegiatan-kegiatan yang melibatkan TP-PKK baik kabupaten, kecamatan