TERASMANADO.COM – Ganjar Pranowo menceritakan saat dirinya dipercayakan oleh Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri sebagai calon presiden dari PDI-P untuk Pilpres 2024. Saat itu Ganjar mengaku dirinya bergetar. Ganjar mengungkapkan ini saat ia menghadiri konsolidasi organisasi PDIP se-Sulut di Manado Convention Center
TERASMANADO.COM– Meski banyak penolakan terhadap pengesahan Kitab Undang Undang Hukum Pidana (KUHP), namun DPR RI tetap mengetuk palu dalam sidang paripurna yang digelar Selasa (6/12/2022) pagi tadi. Padahal, sejak Rancangan KUHP ini dibahas di DPR RI, banyak pihak mendesak beberapa pasal untuk
Hadiri Wisuda Mahasiswa, Lumentut dan Silangen Perjuangkan Anggaran Stimulus Pendidikan untuk Unsrit
TERASMANADO.COM- Ketua DPRD Sulawesi Utara (Sulut), Fransiskus Andi Silangen dan Wakil Walikota Tomohon, Wenny Lumentut menghadiri acara wisuda mahasiswa Universitas Sariputra Indonesia (Unsrit) Tomohon angkatan ke XIX dan pelantikan profersi ners angkatan ke VIII, di Manado Convention Center (MCC), Selasa (6/12/2022). Dalam
TERASMANADO.COM– Penjabat (Pj) Bupati Kepulauan Sangihe dr Rinny Tamuntuan mempimpin apel perdana di Pendopo Rumah Jabatan Bupati Sangihe, Senin (5/12/2022). Kepada peserta apel, Bupati Rinny menyampaikan penutupan anggaran tahun 2022 dibatasi hingga tanggal 15 Desember. “Tinggal 10 hari. Jadi dimohon untuk mendapat
TERASMANADO.COM—Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Sangihe melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) pemeriksaan barang kedaluwarsa di Sejumlah supermarket dan toko di wilayah kota Tahunan, Kamis (1/12/2022). Kepala Loka Pengawasan Obat dan Makanan Sangihe, Ermanto Siahaan menjelaskan, kegiatan intensifikasi pengawasan pangan dilakukan rutin oleh
TERASMANADO.COM – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Minahasa Utara (Minut) Novly Wowiling Rabu (30/11/2022) melantik Max Wurarah sebagai Sekretaris Dinas Perhubungan yang juga ditunjuk sebagai Plt Kadis Perhubungan. Serta Meike Tumbol dilantik sebagai Sekretaris Dinas Kominfo. Wurarah yang sebelumnya menjabat sebagai Sekretaris Dinas
TERASMANADO.COM— Penjabat Bupati Sangihe dr Rinny Tamuntuan menghadiri acara wisuda ke XX lulusan Akademi Keuangan dan Perbankan (AKP) GMIST Tahuna tahun 2022. Bertempat di Graha Imanuel Tahuna, Selasa (29/11/2022), Pj Bupati dr Rinny Tamuntuan menyampaikan ucapan selamat atas prestasi yan sudah diselesaikan
TERASMANADO.COM- Sejumlah provinsi akhirnya mengumumkan kenaikan upah minimum provinsi (UMP) 2023. Kenaikan UMP di setiap daerah berbeda-beda, tetapi dibatasi maksimal 10 persen. UMP Sulawesi Utara (Sulut) diumumkan resmi oleh Gubernur Olly Dondokambey, Senin (28/11/2022), yang naik sebesar Rp 3.485.000. Angka ini mengalami
TERASMANADO.COM- Anggota Komisi III bidang Pembangunan DPRD Sulut, Yongki Limen meminta agar Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Sulut segera melakukan pelebaran jalan di kawasan Manado Beach Walk, Malalayang. Pasalnya, meningkatnya kunjungan warga ke objek wisata paling happening di Manado itu, kemacetan parah
TERASMANADO.COM – Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Utara Herol Vresly Kaawoan (HVK) melaksanakan reses III tahun 2022 di daerah pemilihannya Minahasa-Tomohon. Politisi Partai Gerindra itu menyerap aspiras warga Kelurahan Lansot, Kecamatan Tomohon Selatan, Kota Tomohon, dan Desa Ranowangko, Kecamatan Tombariri, Kabupaten Minahasa. HVK
TERASMANADO.COM— Pj Bupati Sangihe Rinny Tamuntuan menyambut kepulangan atlit yang telah usai berlaga di ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Bolmong tahun 2022, yang dilaksanakan di Papanuhung Tampungang Lawo, Jumat (25/11/2022). Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulut tahun 2022 yang telah dihelatkan kurang lebih