TERASMANADO.COM – Ganjar Pranowo menceritakan saat dirinya dipercayakan oleh Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri sebagai calon presiden dari PDI-P untuk Pilpres 2024. Saat itu Ganjar mengaku dirinya bergetar. Ganjar mengungkapkan ini saat ia menghadiri konsolidasi organisasi PDIP se-Sulut di Manado Convention Center
TERASMANADO.COM – Jadi runner-up di Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulawesi Utara (Sulut), atlet tinju Minahasa Utara (Minut) dapat penghargaan. Atlet tinju Minut meraih lima medali, antara lain satu emas, tiga perak, dan satu perunggu. Syukuran sekaligis pemberian penghargaan dilaksanakan di Desa Treman,
TERASMANADO.COM– Melky Jakhin Pangemanan (MJP) memanfaatkan masa istirahat bersidang atau masa reses DPRD Sulut tahun 2022 dengan menjaring aspirasi komunitas olahraga Minahasa Utara, Rabu (23/11/2022). Bertempat di perkebunan Treman, Ketua PSI Sulut itu menerima curahan hati insan olahraga, dalam hal ini para
TERASMANADO.COM– Polisi mengamankan seorang pria yang diduga telah melakukan pencurian di sebuah rumah di Perumahan GPI Mapanget Manado, yang terjadi pada hari Sabtu (19/11/2022). Terpisah, Kabid Humas Polda Sulut Kombes Pol Jules Abraham Abast membenarkan hal tersebut. “Terduga pelaku inisial JG (37)
TERASMANADO.COM- Perbaikan infrastruktur, baik jalan maupun selokan terus dilakukan oleh Pemerintah Kota Manado. Tak terkecuali jalan-jalan di perumahan Griya Paniki Indah Kecamatan Mapanget. Jalan-jalan di perumahan terbesar di Sulawesi Utara itu mulai diperbaiki, dimulai dari jalan Boulevard. Bahkan Walikota Andrei Angouw (AA)
TERASMANADO.COM Senat Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Manado melaksanakan Penilaian dan Penetapan 3 Calon Rektor Unsrat Periode 2022-2026, Senin (21/11/2022). Tiga nama terpilih dari empat nama yang lolos pencalonan itu akan segera diusulkan ke Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek
TERASMANADO.COM— Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulut ke XI yang digelar Bolmong menjadi ajang dulang medali oleh para atlit Cabang Olahraga (Cabor) Muay Thai Sangihe. Mereka berhasil membawa pulang enam medali, yakni 2 medali emas, 3 Perak dan 1 Perunggu, Jumat (18/11/2022) lalu.
TERASMANADO.COM— Pada iven Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sulut ke XI 2022 yang digelar di Bolmong, Cabang Olahraga (Cabor) Karate Putra Sangihe meraih dua medali di gedung GG Futsal Kecamatan Kotamobagus Selatan, Jumat (18/11/2022). Tim Karate Putra Sangihe berhasil memboyong 1 medali emas
TERASMANADO.COM– Pada ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Cabang olahraga Futsal Sangihe menunjukkan penampilan terbaik mereka di final yang digelar di lapangan Soccer Futsal Bolmong, Kamis (17/11/2022). Mereka meraih medali perak. Sebelumnya di semifinal, tim futsal Putra mengalahkan tim Bolmut dan masuk final
TERASMANADO.COM— Empat petinju utusan Kabupaten Kepulauan Sangihe menang telak di babak penyisihan di ajang Porprov Sulut XI 2022 di Bolmong, Kamis (17/11/2022). Ketua Umum Pertina Sangihe Denny Roy Tampi melalui Ketua Harian Erastus Towoliu ketika diwawancarai mengatakan, ada dua petinju yang tampil
TERASMANADO.COM- Apresiasi terhadap kinerja Walikota dan Wakil Walikota Manado, Andrei Angouw dan Richard Sualang dilayanglan oleh politisi PKS, Amir Liputo. Anggota DPRD Sulut daerah pemilihan Kota Manado itu dinilai mampu membuktikan visi dan misi mereka dalam membangun Kota Manado yang adalah ibukota