TERASMANADO.COM – Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Provinsi Sulut (Ripparprov) Tahun 2022-2025, telah ditetapkan menjadi peraturan daerah (Perda). Ranperda ini disahkan oleh DPRD Sulut dalam rapat paripurna, Selasa (8/11/2022). Dengan adanya produk hukum ini, Sulut bakal mendapat bantuan dari