TERAS, Manado – Aktivitas di lokasi Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada hari H pencoblosan pemilu, 14 Februari 2024 dan tempat rekapitulasi penghitungan suara akan meningkat. Untuk itu, Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) membutuhkan dukungan stakeholder. Hal itu disampaikan Kepala Sekretariat Bawaslu Sulut