KPU-Bawaslu Sulut Bergandeng Tangan Sukseskan Pemilu 2024

TERAS, Manado- Menjelang pesta demokrasi Pemilihan Umun dan Pemilihan Kepala Daerah (Pemilukada) serentak tahun 2024, KPU Provinsi Sulawesi Utara kian aktif melakukan kunjungan silaturahmi ke sejumlah lembaga. Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara yang menjadi tujuan kunjungan kerja.  Tim KPU Sulut dipimpin Ketua KPUSulut,

//

1.880.495 Surat Suara Pilgub Sulut Mulai Dicetak

TERAS, Manado- Surat suara pemilihan gubernur dan wakil gubernur Sulawesi Utara tahun 2020 mulai dicetak. Total yang akan dicetak sebanyak 1.880.495 lembar surat suara. Surat suara yang dicetak ini sesuai jumlah pemilih yang tercantum dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) dan ditambah cadangan 2,5 persen dari jumlah