TERASMANADO.COM— Penjabat Bupati Sangihe Rinny Tamuntuan membuka Turnamen Catur Sangihe yang bertajuk PLN Mobile Chess Open Tournament resmi dibuka, Sabtu (4/3/2023). Turnamen yang mempertandingkan tiga kategori ini berlangsung di Kantor PLN UP3 Tahuna dan diikuti 44 peserta. 31 peserta di Kategori Senior,