Sangihe – Acara Adat Tulude di Kampung Salurang, Tahukan Selatan, dihadiri langsung oleh Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Sangihe Michael Thungari dan Tendris Bulahari, pada Selasa (04/03/2025). Acara ini menjadi momentum penting dalam pelestarian budaya serta mempererat hubungan antara pemerintah daerah dan