Danlanal Tahuna Ziarah ke Makam Raja Tatehe Woba

TERAS, Sangihe – Danlanal Tahuna Letkol Laut (P) Surya A. Muryanto, CTMP., CHRMP bersama ketua cabang 5 korcab VIII DJA II melakukan aksi nyata bagi daerah Kabupaten Kepulauan Sangihe. Dengan memimpin personel Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Tahuna berziarah sekaligus melakukan karya