TERAS, Manado – Anggota Bawaslu Sulut Donny Rumagit beri penguatan kelembagaan kepada jajaran Pengawas Kecamatan se-Minahasa Selatan (Minsel) pada Rapat Evaluasi Pengawasan Coklit, Selasa (16/7/2024), bertempat di Kantor Bawaslu Minsel. Pada kesempatan itu, Rumagit menyempatkan diri untuk memberi pengarahan pada peserta kegiatan