TERAS, Manado – Wakil Wali Kota Bitung Hengky Honandar telah resmi kantongi Kartu Tanda Anggota (KTA) Partai Nasdem pada Senin (22/7/2024). Penyerahan KTA dilakukan di kantor DPW Partai Nasdem Sulut. Setelah resmi bergabung menjadi kader Partai Nasdem, Hengky Honandar menegaskan dirinya siap