TERAS, Manado – Kesiapan Jimmy Rimba Rogi (Imba) maju bertarung merebut kursi Wali Kota Manado pada Pilkada Serentak 27 November 2024 mendatang semakin terlihat. Rabu (5/6/2024), Panglima Imba mendaftarakan diri sebagai bakal calon (bacalon) Wali Kota Manado di Partai Demokrat dan PAN.