TERAS, Manado- Jalinan kerja sama Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) dengan Maskapai penerbangan Korea Selatan, Jeju Air menjadi nafas tambahan bagi dunia pariwisata Bumi Nyiur Melambai. Dimanan Gubernur Sulut Olly Dondokambey, dalam keterangannya mengatakan, ia mendampingi Presiden ke-5 Megawati Soekarnoputri bertolak ke