TERASMANADO.COM, Manado – Tim kampanye pasangan calon Steven Kandouw-Denny Tuejeh (SK-DT) meminta semua kader partai hingga simpatisan gotong royong menurunkan alat peraga kampanye (APK) jelang masa tenang pada Minggu (24/11/2024). “Semua kader partai, tim kampanye, relawan, organ pendukung dan simpatisan. Sesuai peraturan