TERAS, Internasional– Presiden terpilih Amerika Serikat Joe Biden mengecam sikap Presiden Donald Trump yang belum juga bersedia mengakui kekalahannya, sehingga menghambat upaya awal melakukan transisi kekuasaan dua bulan sebelum pelantikan 20 Januari mendatang. ”Menurut saya, terus terang saja ini hal yang memalukan,”
TERAS, Washington– Kandidat presiden dari Partai Demokrat Joe Biden pada Jumat (6/11/2020) berjanji bahwa penghitungan suara Pemilihan Presiden (Pipres) Amerika akan dilanjutkan meski ia memimpin di beberapa negara bagian yang menjadi medan pertempuran. Biden tampaknya siap memenangkan menuju Gedung Putih dalam Pemilu Amerika,