TERASMANADO.COM, Manado – Minuman tradisional beralkohol dari Minahasa, Sulawesi Utara (Sulut) yakni cap tikus disebut sejumlah pihak sebagai sumber meningkatnya angka kriminalitas. Terkait hal itu, Wakil Ketua DPRD Sulut Billy Lombok SH MAP angkat bicara. Legislator dapil Minsel-Mitra itu mengatakan, pemerintah harus