TERASMANADO.COM – Anggota DPRD Sulut Henry Walukow mengawal langsung atlet Persatuan Binaraga dan Fisik Indonesia (PERBAFI) yang mewakili Indonesia di ajang Granprix World Fitness Federation (WFF) di Singapura. Menariknya, ada empat atlet PERBAFI Sulut yang meraih medali baik emas maupun perak. Hal