TERASMANADO.COM, Sangihe — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kepulauan Sangihe menggelar simulasi terkait pemungutan dan penghitungan suara untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut serta Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe Tahun 2024 di lantai II Kantor KPU Sangihe, Jumat (25/10/2024).
TERASMANADO.COM, Manado – Organisasi masyarakat 234 SC Manado memberikan kesempatan kepada kaum muda intelektual bahkan masyarakat luas untuk bergabung bersama menjadi keluarga besar 234 SC Manado. Ketua Panitia Risat Sanger SIP didampingi Wakil Ketua Irvan Moeis SH, Sekretaris Andi Hayati ST, dan
TERASMANADO.COM, Sangihe — Pasangan calon bupati Michael Thungari dan calon wakil bupati Tendris Bulahari nomor urut dua, resmikan lima Posko Pemenangan di Kelurahan Tidore, Kecamatan Tahuna Timur, Jumat (25/10/2024. Peresmian posko ditandai dengan pengguntingan pita yang berlangsung sangat meriah dan antusiasme para
TERASMANADO.COM – Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara menegaskan komitmennya untuk mendukung penuh program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) dalam kegiatan rekonsiliasi iuran JKN Triwulan III tahun 2024 dan pembahasan anggaran iuran JKN dalam APBD Tahun 2025. Acara ini berlangsung pada Kamis, 24 Oktober 2024,
TERASMANADO.COM, Manado – Kuasa Hukum MJP-CK, Michael Jacobus SH MH mempertanyakan amar putusan dalam gugatan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Manado, yang mengumumkan putusan lewat Sistem Informasi Penelusuran Perkara (SIPP) dengan nomor perkara 7/G/PILKADA/2024/PT.TUN.MD. Dalam putusan Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara Manado, Rabu
TERASMANADO.COM – Warga Desa Wineru, Kecamatan Likupang Timur, tampak antusias membeli bahan pokok pada program Gerakan Pangan Murah (GPM) yang diadakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Utara (Minut) melalui Dinas Pangan, Rabu (23/10/2024) di kantor Desa Wineru. Gerakan Pangan Murah ini dipimpin langsung
TERASMANADO.COM, Manado – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) menerima kunjungan kerja pimpinan dan anggota DPRD Kabupaten Bolaang Mongodow (Bolmong), Selasa (22/10/2024). Rombongan DPRD Bolmong diterima langsung Plt Sekretaris DPRD Sulut Niklas Silangen di ruang kerjanya kantor DPRD Sulut.
TERASMANADO.COM, Minahasa – Ketua Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Provinsi Sulawesi Utara, Stefani Y. Runtukahu hadir mengawasi secara langsung pelaksanaan siaran debat publik kedua calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) yang digelar di Wale Ne Tou Tondano, Kabupaten Minahasa, Rabu
TERASMANADO.COM, Sangihe — Penjabat Bupati Kepulauan Sangihe, Albert Huppy Wounde menghadiri kegiatan “Panen Hasil Belajar Guru Penggerak” yang berlangsung di Papanuhung Santiago Tampungan Lawo Rabu (23/10/2024). Acara tersebut dihadiri oleh sejumlah pejabat pemerintah daerah, pimpinan cabang Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Utara, para
TERASMANADO.COM, Minahasa – Para pasangan calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) Sulawesi Utara (Sulut) akan menjalani debat publik/terbuka kedua Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Rabu (23/10/2024). Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulut sebagai penyelenggara pemilihan telah menentukan tema hingga aturan