TERASMANADO.COM – Menyambut peringatan Jumat Agung (29/03/2024) dan perayaan Paskah (31/03/2024), Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Utara (Sulut) dibawah kepemimpinan Gubernur Olly Dondokambey dan Wakil Gubernur Steven Kandouw (OD-SK) menyampaikan pesan kepada umat Nasrani. Hal ini disampaikan OD-SK , Kamis (28/03/2024) kepada awak
TERASMANADO.COM – Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Utara (Sulut) Drs Steven Kandouw bersama Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Sulut, Kamis (28/03/2024) membagikan 6.000 paket Ramadhan bagi mustahik di Masjid Raya Ahmad Yani Kota Manado. “Ini upaya mendekatkan diri dengan Allah. Dan ini belum
TERASMANADO.COM – Dalam rangka stabilisasi pasokan dan harga pangan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Utara (Minut) melalui Dinas Ketahanan Pangan menggelar kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) di Kantor Camat Airmadidi, Selasa (26/03/2024). Kegiatan ini dibuka oleh oleh Bupati Joune Ganda serta turut dihadiri
TERASMANADO.COM – Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Utara, Drs Steven Kandouw Selasa (26/03/2024) menghadiri panen perdana kacang batik yang dikelola Kelompok Tani di perkebunan HGU PTPN Pangisan, Desa Marinsow, Kecamatan Likupang Timur, Minahasa Utara . Dalam sambutannya, Wagub Kandouw mengingatkan pentingnya gotong royong
TERASMANADO.COM – Dalam perhelatan Pilkada November mendatang, PDIP Sulut dipastikan bakal mengusung Steven Kandouw. Hal ini disampaikan Ketua DPD PDI Perjuangan Sulawesi Utara (Sulut) Olly Dondokambey Selasa (26/03/2024) usai menghadiri rapat paripurna Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Gubernur Sulut 2023 di DPRD Sulut
TERASMANADO.COM – Gubernur Sulut Olly Dondokambey mengingatkan perusahaan untuk membayarkan Tunjangan Hari Raya (THR) paling lambat H-7. Sementara untuk seluruh ASN jajaran Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulut dipastikan akan menerima THR tepat waktu. “Sesuai instruksi Menteri Tenaga Kerja, supaya membayar THR 7 hari
TERASMANADO.COM – Dalam rangkaian Safari Ramadhan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Utara (Sulut), Senin (25/03/2024) Gubernur Olly Dondokambey buka puasa bersama (Bukber) dan berbaur dengan jemaah Masjid Ar Rahmah Banjer, Kota Manado. Dalam kesempatan tersebut, Gubernur memberikan sejumlah bantuan sebesar R[ 25 juta.
TERASMANADO.COM – Bupati Kabupaten Minahasa Utara (Minut) Joune Ganda, Senin (25/03/2024) membuka pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (Musrenbang RKPD) 2025 di aula Bappeda. Musrenbang RKPD tahun 2025 ini menurut Bupati memiliki makna yang sangat penting, karena merupakan perencanaan tahunan
TERASMANADO.COM – Badan Kerjasama Organisasi Wanita (BKOW) Provinsi Sulut menggelar pasar murah di kompleks Kantor Gubernur, Senin (25/3/2024).Kegiatan tersebut dibuka Gubernur Sulut yang diwakili Sekprov Steve Kepel dan dilaksanakan untuk menyediakan kebutuhan pokok selama bulan Ramadhan, khususnya ASN dan THL.Dikemukakan Sekprop, kehadiran
TERASMANADO.COM – Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara dibawah kepemimpinan Bupati Joune Ganda dan Wakil Bupati Kevin William Lotulung (JG-KWL) siap untuk menyalurkan Tunjangan Hari Raya (THR) dan gaji 13 dengan bandrol Rp 50 Miliar. Terkait dengan penyaluran THR dan gaji 13 itu, Badan
