///

Natal Nasional 2025 di Minahasa Teguhkan Pesan “Allah Hadir Untuk Menyelamatkan Keluarga”

Minahasa, TERASMANADO.COM – Panitia Natal Nasional 2025 menyelenggarakan Perayaan Natal Nasional di Gereja Maranata Kristen Indonesia, Langowan, Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara, sebagai bagian dari rangkaian perayaan Natal Nasional yang mengusung tema “Allah Hadir Untuk MenyelamatkanKeluarga”. Perayaan ini menjadi momentum iman yang menegaskan bahwa Natal tidak hanya

///

Hari Keempat Pascabanjir Bandang di Sitaro: Penanganan Darurat Berlanjut, Korban dan Kerusakan Terus Didata

Sitaro, TERASMANADO.COM – Memasuki hari keempat pascabencana banjir bandang yang melanda Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro), upaya penanganan darurat masih terus dilakukan secara intensif. Adapun fokus utama penanganan meliputi operasi pencarian dan penyelamatan korban, pendataan dampak bencana, serta penyaluran bantuan logistik

////

Gelar Program Bawaslu Membelajarkan, Herwyn Malonda: Ini Ikhtiar Bawaslu Persiapkan Jajaran Supaya Mampu Menjalankan Tugas

Manado, TERASMANADO.COM – Bawaslu RI  terus meningkatkan kemampuan sumber daya manusia (SDM) jajarannya di tingkat provinsi serta kabupaten dan kota. Salah satunya menggelar program “Bawaslu Membelajarkan” di Sintas Peninsula Hotel Manado, Selasa (16/12/2025). Sebelumnya kegiatan ini sudah dilaksanakan di Medan dan Bali. Di

///

Panitia Natal Nasional 2025 Gelar Seminar Bertema Keluarga di Sembilan Kota di Indonesia

Manado, TERASMANADO.COM — Panitia Natal Nasional 2025 secara resmi kembali menggelar rangkaian Seminar Natal Nasional yang berlangsung di sembilan kota di Indonesia, Kamis, 11 Desember 2025. Mengusung tema Natal Nasional 2025, “Allah Hadir untuk Menyelamatkan Keluarga” yang terinspirasi dari Matius 1:21–24, kegiatan ini bertujuan memperkuat

////

Bawaslu RI Gelar Leadership Award 2025, Dosen Unsrat Ferry Liando Terpilih Tim Pakar Penguji

Jakarta, TERASMANADO.COM – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI menggelar Electoral Supervisory Leadership Award (ESLA) 2025. Kegiatan ini sebagai bentuk apresiasi terhadap Ketua Bawaslu Provinsi se Indonesia atas dedikasinya dalam mewujudkan tata kelola pengawasan. Untuk memilih ketua bawaslu terbaik, Bawaslu RI telah

////

Reses di Kanonang, Inggried Sondakh Terima Aspirasi Ruas Jalan Kota Menara-Kanonang dan Jalan Destinasi Pariwisata

Manado, TERASMANADO.COM – Ketua Komisi II DPRD Sulut Inggried JNN Sondakh SE MM melaksanakan reses III masa persidangan di Bukti Kasih, Kanonang, Minahasa, Sabtu (29/11/2025). Reses srikandi Partai Golkar dapil Minahasa-Tomohon itu dihadiri perangkat Desa Kanonang, warga dan juga jurnalis. Di kesempatan

/////

Bakorda Fokusmaker Sulut Dukung Penuh Pemerintah Tetapkan Soeharto Jadi Pahlawan Nasional

Manado, TERASMANADO.COM – Bakorda Fokusmaker Sulawesi Utara (Sulut) menyampaikan dukungan penuh kepada pemerintah dalam menetapkan Presiden Indonesia ke-2 Soeharto sebagai Pahlawan Nasional. Menurut Bakorda Fokusmaker Sulut, Presiden Soeharto memiliki peran strategis dalam pembangunan bangsa dan mempertahankan kedaulatan negara selama masa kepemimpinannya. Rekam

1 2 3 167