TERASMANADO.COM – Bupati Minahasa Utara Joune Ganda menunjuk Octavianus Umbase sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Camat Kalawat menggantikan posisi Indria Nassa yang sudah pensiun. Pelantikan dilaksanakan Senin (03/03/2025) di ruang Bupati. Kepada Umbase, Bupati mengingatkan untuk melaksanakan tugas dengan penuh tanggungjawab. “Melaksanakan perintah
Denpasar, TERASMANADO.COM – Kabupaten Minahasa Utara kembali mengukir prestasi membanggakan di kancah nasional setelah meraih “Indonesia Prosperity Regency Award 2025” dalam ajang Wonderful Indonesian Regencies Impact Award (WIRIA) 2025. Penghargaan ini diberikan atas keberhasilan daerah tersebut mengembangkan pariwisata yang tidak hanya indah,
Airmadidi, TERASMANADO.COM – Menteri Kependudukan dan Pembangunan Keluarga/Kepala Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (Mendukbangga/BKKBN) RI, Dr. Wihaji, mengapresiasi langkah strategis Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara (Minut) dalam menanggulangi stunting. Hal itu disampaikan saat kunjungan kerja ke Desa Wusa, Kecamatan Talawaan, Sabtu (11/10/2025),
Manado, Terasmanado.com – Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara (Pemprov Sulut) melalui Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Balitbangda) akan menggelar Innovation Expo 2025. Menariknya, Balitbangda melibatkan masyarakat untuk sukseskan program ini. Balitbanga pun mengajak seluruh elemen masyarakat untuk berpartisipasi dalam gerakan inovasi daerah. Lewat
Airmadidi, TERASMANADO.COM – Potensi kelapa di Kabupaten Minahasa Utara (Minut) terus menarik minat investor besar. PT Boffe Coconut Indonesia memastikan pembangunan pabrik pengolahan kelapa tahap II senilai Rp50 miliar, setelah sukses mengoperasikan pabrik pertama di Kawangkoan. Kepastian ini disampaikan usai pertemuan antara
Sangihe — Bupati Kepulauan Sangihe Michael Thungari bersama unsur pimpinan DPRD Kabupaten Kepulauan Sangihe — Ketua DPRD, Wakil Ketua I, dan Wakil Ketua II — melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Rumah Sakit Daerah (RSD) Liun Kendage Tahuna, Kamis (9/10/2025). Sidak ini dilakukan
Airmadidi, TERASMANADO.COM – Sebanyak 238 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahap II di Kabupaten Minahasa Utara (Minut) resmi menerima Surat Keputusan (SK) pengangkatan dalam acara yang digelar di Atrium Kantor Bupati, Rabu (08/10/2025). Penyerahan SK dilakukan oleh Bupati Joune Ganda, didampingi
Sangihe — Dalam rangka mendukung program Swasembada Pangan Nasional Tahun 2025, Polres Kepulauan Sangihe melaksanakan kegiatan Penanaman Jagung Serentak Kuartal IV sekaligus mengikuti secara daring Peresmian Gudang Ketahanan Pangan Polri, Rabu (8/10/2025), bertempat di lahan penanaman jagung Polres Kepulauan Sangihe, RT 9,
Sangihe — Setelah sempat dinyatakan hilang di laut, seorang nelayan asal Kecamatan Kendahe, Kabupaten Kepulauan Sangihe, Tosaris Tiala (59), akhirnya ditemukan dalam keadaan selamat, Rabu (8/10/2025). Ketua Tim Basarnas Kabupaten Kepulauan Sangihe, Juniver Andemora, menjelaskan bahwa proses pencarian dilakukan secara intensif oleh
Airmadidi, TERASMANADO.COM –Bupati Minahasa Utara Joune Ganda melantik 15 pejabat eselon II di lingkungan Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara (Pemkab Minut) di Atrium Kantor Bupati Minut, Selasa (07/10/2025). Kegiatan ini turut dihadiri oleh Wakil Bupati Kevin William Lotulung dan Sekda Novly Wowiling. Dalam
Jakarta, TERASMANADO.COM – Dalam momentum 75 Tahun Hubungan Diplomatik Indonesia–Tiongkok dan 70 Tahun Konferensi Asia-Afrika Bandung, Bupati Minahasa Utara Joune Ganda tampil memukau di hadapan delegasi tinggi Tiongkok yang dipimpin Prof. C.C. Chan, President International Academicians Science and Technology Innovation Centre (IASTIC).
