TERASMANADO.COM – Ganjar Pranowo menceritakan saat dirinya dipercayakan oleh Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri sebagai calon presiden dari PDI-P untuk Pilpres 2024. Saat itu Ganjar mengaku dirinya bergetar. Ganjar mengungkapkan ini saat ia menghadiri konsolidasi organisasi PDIP se-Sulut di Manado Convention Center
TERAS, Manado– Anggota DPRD Sulawesi Utara Fabian Kaloh melaksanakan Sosialisasi Wawasan Kebangsaan (Sosbang) di daerah pemilihannya Kota Bitung, tepatnya di Kecamatan Aertembaga, Rabu (23/2/2022) siang. Kegiatan yang digelar di aula kantor kecamatan itu, dihadiri oleh Camat Olien Tempo, serta kurang lebih 10
TERAS, Manado– Sebagaimana sikap Partai Golkar di pusat, Fraksi Partai Golkar (FPG) DPRD Sulawesi Utara meminta agar pihak-pihak yang terbukti menimbun minyak goreng harus ditindak tegas. “Pidana kan kalau ada penimbun minyak goreng di Sulut. Harus ada tindakan tegas,” ucap Ketua FPG,
TERAS, Manado– Para anggota DPRD Sulawesi Utara tengah turun ke daerah-daerah pemilihan masing-masing. Kali ini para wakil rakyat kita turun untuk mensosialisasikan wawasan kebangsaan ke para konstituennya. Salah satunya adalah legislator, Johny Panambunan. Anggota Komisi I bidang Pemerintahan dan Hukum itu melaksanakan
TERAS, Manado– Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) telah menginstruksikan agar Fraksi Partai Demokrat di DPR menolak Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 2 Tahun 2022 tentang Tata Cara dan Persyaratan Pembayaran Manfaat Jaminan Hari Tua (JHT). Salah satu poin aturan yang
TERAS, Manado– Kondisi jalan Pinogaluman-Doloduo (Pindol) sungguh memprihatinkan. Jalan yang menghubungkan jalan Dumoga dan Lolak itu hampir putus akibat longsor yang terjadi beberapa waktu lalu. Akibat putus, satu kendaraan minibus pengantar roti terperosok di jalan Pindol, belum lama ini. Beruntung tak ada
TERAS, Manado– Komisi II bidang Perekonomian dan Keuangan DPRD Sulawesi Utara menggelar rapat dengar pendapat dengan Direksi Bank SulutGo (BSG), Senin (14/2/2022). Selain untuk evaluasi kinerja dan capaian, Komisi II juga memberikan masukan-masukan soal pelayanan dan peningkatan jumlah nasabah. Salah satunya yang
TERAS, Manado– Pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur Olly Dondokambey-Steven Kandouw (ODSK) genap enam tahun pimpin Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), pada Sabtu (12/2/2022). Hingga periode kedua ini, ODSK telah banyak membuat kemajuan pesat di Sulut, baik bidang infrastruktur, pertanian, ekonomi hingga di masa
TERAS, Manado– Enam tahun kepemimpinan Olly Dondokambey-Steven Kandouw (ODSK) di Provinsi Sulut terus mendapat apresiasi luar biasa. Kepemimpinan ODSK mampu membawa Sulut tangguh di tengah Pandemi Covid-19. Hal ini disampaikan tokoh Minahasa Selatan Bu Hengky Rumengan disela-sela diskusi rapat Pejuang Minahasa dalam
TERAS, Manado– Sulawesi Utara kian banjir dengan mega proyek pembangunan infrastrukutur yang dibiayai APBN. Salah satu yang dinanti-nanti adalah Manado Outer Ring Road (MORR) III yang ditargetkan tuntas pada tahun 2024. Ketua Komisi III Berty Kapojos menyatakan apresiasi kepada Gubernur Sulut Olly
TERAS, Manado– Gubernur Olly Dondokambey telah mengeluarkan Surat Keputusan (SK) Nomor 363 Tahun 2021 tentang Pembentukan Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Sulut. SK tersebut ditangatangni Olly sejak 9 November 2021. Namun, hingga kini pengurus dan anggota FKDM belum menerima SK-nya secara resmi