TERAS, Manado – Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) mengikuti Rapat Koordinasi Penanaman Nilai Pancasila Pembinaan Mental Spiritual Jajaran Bawaslu di Jakarta, 12-14 Juli 2024. Hadir pada kesempatan itu, Anggota Bawaslu Sulut Erwin Sumampouw, Kepala Bagian Administrasi Greity Tuturoong dan Staf Divisi SDM
TERAS, Manado – Komisi I DPRD Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) melakukan kunjungan kerja ke Bawaslu RI, Kamis (4/7/2024). Substansi kunjungan ini terkait status DPT masyarakat Pulau Ruang, Tagulandang, Kabupaten Kepulauan Sitaro yang direlokasi ke Desa Modisi, Kecamatan Pinolosan Timur, Kabupaten Bolsel. Kunjungan
TERASMANADO.COM – Sebagai bentuk dukungan kepada Bawaslu, Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara (Minut) menghibahkan tanah dan gedung kantor Kepada Bawaslu Minut. Naskah hibah ditandatangani Bupati Joune Ganda (JG) dan Komisioner Bawaslu RI, Koordinator Divisi Sumber Daya Manusia, Organisasi dan Diklat (SDM-OD) Herwyn Malonda,
TERASMANADO.COM – Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI Lolly Suhenty berpesan kepada media agar tidak sungkan menyampaikan gagasan bahkan kritikan kepada Bawaslu. “Jadi sahabat-sahabatku sekalian, silahkan kritik Bawaslu. Silahkan untuk memberi input gagasan terbaik untuk kemajuan pengawasan demokrasi kita,” kata Lolly
TERAS, Manado- Ketua Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara yang juga Anggota Bawaslu Republik Indonesia terpilih periode 2022-2027 Dr Herwyn Malonda menjadi salah satu narasumber dalam giat Ruang Publik: “Efektivitas Pemilu Serentak 2024 dan Kualitas Demokrasi Kita”, Sabtu (12/2/2022). Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Dewan