TERAS, Airmadidi– Meski wilayahnya memiliki Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) dengan daya 19 MW, warga desa Tanggari Kecamatan Airmadidi, Minahasa Utara masih sering menikmati pemadaman listrik. Hal ini menjadi keluhan yang disampaikan Sekretaris Desa (Sekdes) Tanggari Jefferson Pangemanan kepada anggota DPRD Sulawesi