TERASMANADO.COM- Anggota Komisi III bidang Pembangunan DPRD Sulut, Yongki Limen meminta agar Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) Sulut segera melakukan pelebaran jalan di kawasan Manado Beach Walk, Malalayang. Pasalnya, meningkatnya kunjungan warga ke objek wisata paling happening di Manado itu, kemacetan parah
TERAS, Manado – Warga di Pulau Miangas, Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara, ternyata masih mengalami kendala terkait transprotasi laut. Kapal yang masuk melayani di pulau terluar Indonesia ini ternyata harus ditunggu masyarakat hinbeberapa hari. Hal ini menjadi kesulitan bagi warga yang sakit
TERAS, Manado– Kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) telah diikuti dengan kenaikan tarif angkutan umum. Namun kenaikan ini masih bersifat sepihak, hingga Komisi III bidang Pembangunan DPRD Sulawesi Utara angkat bicara. Ketua Komisi III Berti Kapojos mengatakan Dinas Perhubungan (Dishub) yang adalah
TERAS, Manado– Komisi III bidang Pembangunan DPRD Sulawesi Utara menggelar rapat dengar pendapat atau hearing Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPPD) Provinsi, Selasa (5/7/2022) siang. Masalah-masalah bantuan bencana dikuliti, termasuk tindak lanjut bencana abrasi pantai Amurang, Minsel. Berdasarkan penjelasan Kepala BPPD Provinsi Joy
TERAS, Manado- Jika tiga komisi di DPRD Sulawesi Utara, yakni Komisi I bidang Pemerintahan dan Hukum, Komisi II bidang Perekonomian dan Keuangan serta Komisi IV bidang Kesejahteraan Masyarakat mengalami pergantian ketua, maka Komisi III bidang Pembangunan, aman tak ada penggantian. Ketua Komisi
TERAS, Manado- Sejumlah lampu lalu lintas (traffic light) di wilayah Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut), saat ini banyak yang tidak berfungsi. Hal ini dikeluhkan masyarakat khususnya pengguna jalan. Ada beberapa titik lampu lalu lintas yang tidak berfungsi di Manado, di antaranya simpang