TERAS, Manado- Warga Perumahan Griya Paniki Indah (GPI), Mapanget, Manado meradang usai beredar surat penyampaian kegiatan Auto Moto Drag Race Toyota Fortuner of Indonesia (ID42NER), Rabu (13/7/2022). Pasalnya, iven tersebut akan menggunakan jalan ringroad II, yang menjadi akses masuk warga GPI ke