////

Cerita Gubernur Sulut Terpilih Terjebak Dalam Lift Bandara Sam Ratulangi Selama 30 Menit Lebih, Yulius: Hampir Kehabisan Udara

TERASMANADO.COM, Manado – Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) terpilih Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus menceritakan insiden terperangkap di lift Bandar Udara Internasional Sam Ratulangi Manado, Rabu (5/2/2025) pagi. Yulius bersama Wakil Gubernur terpilih Victor Mailangkay dan beberapa orang lainnya terjebak dalam lift selama