TERASMANADO.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) menetapkan jumlah daftar pemilih tetap (DPT) dalam Pemilihan Umum Pemilu) tahun 2024 sebanyak 1.969.603 pemilih. Rinciannya adalah 993.863 pemilih laki-laki dan 975.740 perempuan. Jumlah DPT ini ditetapkan lewat rapat pleno terbuka yang
TERASMANADO.COM, Manado – Hasil hitung cepat atau quick count Pilkada Sulut 2024, pasangan calon (paslon) nomor urut 1 Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus-Victor Mailangkay (YSK-Victor) unggul sementara. Update terakhir, Kamis (28/11/2024) pukul 10.20 WIB, lembaga survei Charta Politika menunjukkan Yulius Selvanus-Victor Mailangkay
TERASMANADO.COM – Capaian suara pasangan nomor urut 2, petahana Bupati dan Wakil Bupati Minahasa Utara, Joune Ganda dan Kevin William Lotulung (JG-KWL), mengungguli rivalnya, pasangan Melky J. Pangemanan-Christian Kamagi (MJP). Dimana berdasarkan quick count versi Charta Politika Kompas hingga Rabu (27/11/2024) malam,
TERASMANADO.COM – Mengenakan pakaian putih, calon Bupati Minahasa Utara, Joune Ganda (JG) bersama istri tercinta, Rizya Ganda Davega, Rabu (27/11/2024) memberikan suaranya di TPS 3, Desa Kaima, Kecamatan Kauditan. “Proses di TPS berjalan sangat baik. Para petugas bekerja dengan penuh tanggung jawab,
TERASMANADO.COM, Bitung – Honor seluruh petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) sebelum pelaksanaan pemungutan suara dibayarkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bitung. Ketua KPU Kota Bitung, Deslie Sumampouw mengatakan sebanyak 3.159 petugas KPPS di 351 Tempat Pemungutan Suara (TPS) dinyatakan telah menerima
TERASMANADO.COM – Calon Wakil Bupati Minahasa Utara, Kevin W. Lotulung (KWL) didampingi istri tercinta Kristi K. Arina, menggunakan hak pilihnya di TPS 1, Desa Kolongan, Kecamatan Kalawat, Rabu (27/11/2024). Mendatangi TPS menggunakan TPS, KWL dan istri mengikuti prosedur dalam memberikan suara. Setelah
TERASMANADO.COM, Manado – Bawaslu Sulut bersama KPU dan Forkopimda yakni Polda Sulut dan Korem 131/Santiago melakukan monitoring di sejumlah kabupaten/kota di Sulut, Selasa (26/11/2024). Patroli ini untuk melakukan pengecekan langsung distribusi logistik dan kesiapan Tempat Pemungutan Suara (TPS) jelang pemilihan kepala daerah
TERASMANADO.COM – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Minahasa Utara (Minut) merampungkan penyaluran logistik dalam Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, Rabu (27/11/2024). Dikemukakan Ketua KPU Minut, Hendra Lumanauw, pihaknya sudah menyalurkan logistik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) untuk 352 TPS yang
TERASMANADO.COM, Sangihe — Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Mochammad Afifuddin, resmi melantik tiga anggota pengganti antarawaktu (PAW) KPU Kabupaten Kepulauan Sangihe untuk sisa masa jabatan 2024-2028. Pelantikan berlangsung secara daring pada Selasa (26/11/2024). Dalam sambutannya, Afifuddin menekankan pentingnya mematuhi peraturan perundang-undangan
TERASMANADO.COM, Manado – Kepala Sekretariat Bawaslu Sulut Aldrin Arthur Christian S.STP memastikan pihaknya memberikan dukungan penuh terhadap kerja-kerja pimpinan dan anggota Bawaslu Sulut hingga jajaran di tingkat kabupaten/kota. Aldrin mengatakan, Sekretariat Bawaslu adalah bagian dari dua entitas Bawaslu. Bawaslu didalamnya ada ketua
TERASMANADO.COM, Manado – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) melakukan pemetaan potensi Tempat Pemungutan Suara (TPS) rawan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Hasilnya, terdapat 4 indikator TPS rawan yang paling banyak terjadi, 6 indikator yang banyak terjadi, dan 7