TERASMANADO.COM – Dengan agenda penyampaian rancangan Kebijakan Umum Anggaran dan Rancangan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA-PPAS) APBD tahun anggaran 2024, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Minahasa Utara (Minut) Sabtu (15/07/2023) menggelar rapat Paripurna. Dipimpin Ketua DPRD Denny Lolong didampingi Wakil Ketua
TERASMANADO.COM –. Setelah mendapatkan persetujuan dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Bupati Joune Ganda melalui Sekretaris Daerah Ir. Novly Wowiling melantik sejumlah pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara (Minut) pada Senin (03/06/2024). Pelantikan yang dilaksanakan di Aula lantai 3 kantor Bupati ini,
TERASMANADO.COM – Dalam rangkaian persiapan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Minahasa Utara (Minut) melaksanakan kegiatan penguatan kapasitas dalam tanggungjawab pada pemilihan Gubernur, dan wakil Gubernur, serta Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Minahasa Utara Tahun 2024.
TERASMANADO.COM – Menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Bawaslu Minahasa Utara (Minut) melantik 131 Pengawas Pemilihan Kelurahan/Desa (PKD), Sabtu (01/06/2024) di Sutanraja Hotel. Ketua Bawaslu Minut, Rocky M. Ambar, SH, LLM, M.Kn, mengucapkan selamat kepada seluruh PKD yang dilantik. Serta mengingatkan untuk
TERASMANADO.COM – Untuk mendorong inovasi dalam memberikan pelayanan publik, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa Utara mengadakan Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Tahun 2024. Dijelaskan Kadis Kominfo Robby Parengkuan SH, penyelenggaraan KIPP adalah langkah konkret dari pemerintahan Bupati Joune Ganda dan Wakil Bupati Kevin
TERASMANADO.COM – Liga sepak bola Bupati Minut 2024 untuk kelompok umur 10 dan 12 tahun resmi dibuka oleh Bupati Minahasa Utara, Joune Ganda, di Inspire Arena Sukur, Sabtu (01/06/2024). Kompetisi yang digagas Dinas Kepemudaan dan Olahraga Minut ini diikuti oleh 26 tim.
TERASMANADO.COM – Dalam rangka memperingati Hari Lahir Pancasila tahun 2024, Bupati Minahasa Utara, Joune Ganda, mengajak seluruh masyarakat untuk menghayati dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Sejalan dengan tema peringatan kali ini adalah “Pancasila Jiwa Pemersatu Bangsa Menuju Indonesia Emas 2045.”
TERASMANADO.COM – DCrisis Management Conference (CMC) 2024 yang dilaksanakan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, turut menghadirkan Bupati Bupati Minahasa Utara Joune Ganda sebagai salah satu pembicara. Dalam kegiatan yang berlangsung 29-31 Mei 2024 di bertempat di The Langham Hotel, Jakarta, Bupati Joune
TERASMANADO.COM – Bupati Minahasa Utara (Minut), Joune Ganda, Selasa (28/05/2024) menjadi narasumber dalam kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) pemetaan Tempat Pemungutan Suara (TPS) untuk penyusunan dan pemutakhiran data pemilih tahun 2024 yang dilaksanakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Minut di Hotel Sutan Raja,
TERASMANADO.COM – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Minahasa Utara Novly Wowiling, Selasa (28/05/2024) menyerahkan SK Bupati kepada 235 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Formasi Tahun anggaran 2023, bertempat di Pendopo Kantor Bupati. Dalam sambutan Bupati Joune Ganda, yang dibacakan Sekda Wowiling, ke-235
TERASMANADO.COM – Kepemimpinan Bupati Joune Ganda dan Wakil Bupati Kevin W. Lotulung (JG-KWL) membawa Kabupaten Minahasa Utara mencetak hattrick dalam capaian Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD). Dimana Kabupaten Minahasa Utara untuk ketiga kalinya, meraih opini Wajar Tanpa