TERASMANADO.COM, Manado – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) menerima aksi demo elemen masyarakat yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Adat, Sipil dan Mahasiswa Sulut, Jumat (11/10/2024). Massa aksi diterima pertama oleh Kepala Bagian (Kabag) Keuangan Sekretariat DPRD Christian S.
TERASMANADO.COM, Manado – Koalisi Masyarakat Sipil Sulut melakukan aksi demo di Kantor DPRD Sulut, Selasa (17/9/2024). Massa aksi menyampaikan aspirasi dan mendesak RUU Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) segera disahkan. Dalam aksi demo itu, massa menyampaikan beberapa hal. Berdasarkan data Jaringan
TERASMANADO.COM – Sejumlah mahasiswa dan petani menggelar demonstrasi persoalan tanah Kalasey Dua di depan Kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Selasa (7/11/2023). Dalam demo itu, massa yang tergabung dalam Solidaritas Petani Penggarap Kalasey Dua membawa beberapa seruan aksi.
TERASMANADO.COM – Komunitas Brigade Nusa Utara melakukan aksi damai di depan Kantor DPRD Sulut, Kamis (12/10/2023). Mereka diterima oleh Anggota DPRD Sulut dari Fraksi PDI Perjuangan, Fabian Kaloh. Koordinator Aksi Junius kaligis mengatakan, tujuan dari penyampaian aspirasi tersebut adalah meminta DPRD Provinsi
TERASMANADO.COM – Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Fraksi Rakyat Sulut menolak pengesahan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perpu) Cipta Kerja. Mereka menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor DPRD Sulut untuk menuntut pencabutan perpu tersebut, Kamis (2/3/2023). “Menuntut pemerintah dan DPR mencabut Perpu