Sangihe — Penjabat Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe Albert Huppy Wounde SH MH menghadiri acara Tulude U Taung Kampung Tariang Lama pada Jumat (07/02/2025) Penjabat Bupati tiba di kampung Tariang Lama bersama rombongan disambut dengan kata adat dan tarian, lalu diajak untuk menyaksikan
TERASMANADO.COM, Manado – Anggota DPRD Sulut dari Fraksi Partai Demokrat Henry Walukow melakukan interupsi saat rapat paripurna pengusulan pemberhentian dan pengusulan pengesahan pengangkatan Gubernur-Wakil Gubernur terpilih, Jumat (7/2/2025). Anggota DPRD dapil Minut-Bitung itu menyatakan bahwa Partai Demokrat menerima hasil Pilkada dan mendukung
TERASMANADO.COM, Manado – Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) terpilih Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus menceritakan insiden terperangkap di lift Bandar Udara Internasional Sam Ratulangi Manado, Rabu (5/2/2025) pagi. Yulius bersama Wakil Gubernur terpilih Victor Mailangkay dan beberapa orang lainnya terjebak dalam lift selama
TERASMANADO.COM, Manado – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) resmi menetapkan pasangan calon nomor urut 1 Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus dan Victor Mailangkay sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut terpilih periode 2025-2030. Pasangan ini meraih perolehan 539.039 suara atau
TERASMANADO.COM, Manado – Kuasa hukum Adianto A. Sangki, Reyner Timothy Danielt, SH memberikan tanggapan terkait putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Manado dalam perkara Nomor 23/G/2024/PTUN.MDO. Putusan tersebut menyatakan batal dan mewajibkan Gubernur Sulawesi Utara untuk mencabut Surat Keputusan Gubernur Sulawesi Utara
TERASMANADO.COM, Sangihe – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kepulauan Sangihe terus meningkatkan patroli rutin guna menertibkan pelanggar lalu lintas dan merespons keluhan masyarakat terkait penggunaan knalpot brong yang mengganggu kenyamanan. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa (04/02/2025) dengan sejumlah titik di Kota Tahuna.
TERASMANADO.COM, Manado – Mahkamah Konstitusi (MK) menolak permohonan Perselisihan Hasil Pemilu (PHP) yang diajukan pasangan calon Wali Kota dan Wawali, Jimmy Rimba Rogi – Kristo Ivan Lumentut. Dengan putusan itu, maka Andrei Angouw – Richard Sualang tinggal tunggu dilantik untuk lanjut memimpin kota
TERASMANADO.com, Sangihe — Guna mencegah penyebab kecelakaan lalu lintas di Kota Tahuna, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Kepulauan Sangihe akan menertibkan parkir liar sembarangan. Kasat Lantas Polres Kepulauan Sangihe, IPTU Ismail Diko, mengatakan pihaknya akan berkoordinasi dengan Dinas Perhubungan (Dishub) untuk menata
TERASMANADO.COM, Manado – Anggota Komisi III DPRD Sulut Capt. Remly Kandoli M.MAR memberikan perhatian serius terkait bencana alam akibat cuaca ekstrem di Sulut. Politikus PDI Perjuangan ini menegaskan kondisi geografis wilayah provinsi Sulawesi Utara yang rawan terjadi bencana menuntut sebuah kebijakan yang
TERASMANADO.COM, Sangihe — Penjabat (Pj) Bupati Kabupaten Kepulauan Sangihe, Albert Huppy Wounde, meresmikan Gedung Perpustakaan Daerah pada Senin (03/02/2025). Acara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat pemerintah, unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Wakil Ketua DPRD Marvein Hontong, Ketua TP-PKK Kabupaten Sangihe, serta
