TERAS, Manado – Komisi IV DPRD Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) intens menggelar rapat koordinasi bersama sejumlah mitra kerjanya. Rapat ini terkat evaluasi program kegiatan tahun anggaran 2024. Senin (25/6/2024), Komisi IV rapat bersama Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi Sulut. Rapat ini pimpin
TERAS, Manado – Tim PAX MENTIS Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Manado berhasil lolos dalam seleksi program Program Kreativitas Mahasiswa dengan skema Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM-PM). Lolosnya tim ini karena keprihatinan mereka terhadap kesehatan mental dan manajemen stres kepada para lansia di Panti
TERAS, Manado – Koordinator Divisi Penanganan Pelanggaran, Data dan Informasi Bawaslu Sulut, Zulkifli Densi, S.PD., MH mengingatkan jajaran pengawas hingga di tingkat PKD wajib membuat laporan hasil penagwasan (LHP) dalam menghadapi tahapan Pilkada Serentak 2024. “Apalagi proses coklit sudah dimulai, apapun kegiatan
TERAS, Manado – Wakil Gubernur Sulut Steven Kandouw mengungkapkan proses pencocokan dan penelitian (coklit) sangat mudah. Ia pun mengapresiasi kinerja Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulut. Proses coklit data pemilih untuk Pilkada Serentak 2024 sementara dilakukan oleh KPU melalui petugas Pemutakhiran Data Pemilih
TERAS, Manado – Proses pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih untuk Pilkada Serentak 2024 sementara dilakukan oleh KPU melalui Pantarlih. Terkait hal ini, Bawaslu Sulut mendorong jajaran pengawas baik Bawaslu Kabupaten/Kota hingga Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) untuk meningkatkan kompetensi dan menguasi regulasi. Hal
TERAS, Manado – Ketua DPRD Provinsi Sulut dr. Fransiscus Andi Silangen, SpB-KBD terima langsung kunjungan tim peneliti dari Pusat Riset Politik Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIN), Selasa (25/6/2024). Silangen menerima tim peneliti ini di runag kerjanya di lantai III, Kantor DPRD
TERAS, Manado – Bawaslu Sulut ingatkan jajarannya awasi maksimal proses pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih untuk Pilkada Serentak 2024 yang sementara dilakukan oleh KPU melalui Pantarlih. Hal ini ditegaskan Koordinator Divisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat dan Hubungan Masyarakat Bawaslu Sulut, Steffen S.
TERAS, Manado – Bawaslu Provinsi Sulut menggelar apel siaga pengawasan pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih pada Pilkada Serentak 2024, Selasa (25/6/2024). Apel siaga pengawasan ini melalui Zoom meeting yang diikuti oleh Bawaslu Provinsi, Kabupaten/Kota, Panwascam di 171 kecamatan, dan 1.839 Pengawas
TERAS, Manado – Anggota DPRD Sulut dari Fraksi PDIP, Ir Jems Tuuk, kembali tampil kritis membela rakyat dengan menyampaikan interupsi saat rapat paripurna, Senin (24/06/2024), yang dihadiri Wakil Gubernur, Steven Kandouw. Dengan suara lantang, legislator dapil Bolmong Raya ini mengatakan, bahwa DPRD
TERAS, Manado – Gerak cepat Pemerintah Kota (Pemkot) Manado di bawah kepemimpinan Wali Kota Andrei Angouw dan Wakil Wali Kota Richard Sualang sangat terlihat apalagi di bidang infrastruktur. Terbaru, AA-RS realisasi pelaksanaan pekerjaan jalan di Perumahan Griya Paniki Indah (GPI), Mapanget, Manado.