TERAS, Manado- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 20 daerah Kabupaten Kepulauan Talaud di halaman Kantor Bupati yang baru, Selasa (2/7/2022) pekan lalu. Selain upacara, DPRD Kabupaten Talaud juga melaksanakan paripurna serta ibadah ucapan syukur HUT. Sebagai
TERAS, Manado– Komisi III bidang Pembangunan DPRD Sulawesi Utara menggelar rapat dengar pendapat atau hearing Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPPD) Provinsi, Selasa (5/7/2022) siang. Masalah-masalah bantuan bencana dikuliti, termasuk tindak lanjut bencana abrasi pantai Amurang, Minsel. Berdasarkan penjelasan Kepala BPPD Provinsi Joy
TERAS, Sangihe- Pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Kabupaten Sangihe Periode 2022-2025 resmi dilantik. Pelantikan dipimpinan langsung oleh Ketua IDI wilayah Sulawesi Utara Dr Franckie R R Maramis MKes PKK SpKT di Dialoog Hotel Tahuna, Senin (4/7/2022). Dalam sambutannya Ketua IDI Sulut meminta
TERAS, Manado– Pemerintah provinsi (Pemprov) Sulut melalui Dinas Pertanian dan Peternakan (Distanak) melakukan pemeriksaan dan pengawasan hewan kurban di sejumlah titik, seperti di Pasar Bersehati dan Rumah Potong Hewan (RPH). Hal ini dilakukan untuk memberikan jaminan kepada umat muslim yang akan merayakan
TERAS, Manado– DPRD Sulawesi Utara menerima kedatangan rombongan Lemhanas RI, Senin (4/7/2022). Tujuang kedatangan tersebut adalah untuk Studi Strategis Dalam Negeri (SSDN) PPRA LXIV. Kepada rombongan Lemhanas RI yang dipimpin langsung oleh Andi Widjajanto, Ketua Komisi II bidang Perekonomian dan Keuangan Sandra
TERAS, MANADO- Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Utara kembali turun ke daerah pemilihan untuk mensosialisasikan Wawasan Kebangsaan (Sosbang). Kegiatan ini dimulai sejak 25 Juni 2022 sampai dengan 30 Juni 2022. Ketua DPRD Sulut Fransiskus Andi Silangen mengambil bagian dalam mensosialiasikan empat pilar bangsa,
TERAS, Manado- DPRD Sulawesi Utara (Sulut) menjadi salah satu tempat tujuan Studi Strategis Dalam Negeri (SSDN) PPRA LXIV Lemhanas RI, yang ditandai dengan kedatangan rombongan yang dipimpin langsung Gubernur Lemhanas RI Andi Widjajanto, Senin (4/7/2022). Mereka diterima oleh Ketua DPRD Sulut dr
TERAS, Manado- Kegiatan Sosialisasi Wawasan Kebangsaan (Sosbang) yang dilaksanakan DPRD Sulawesi Utara menjadi momen bagi James Arthur Kojongian (JAK) untuk menumbuhkan rasa cinta kepada tanah air dan Pancasila kepada masyarakat. Wakil ketua DPRD Provinsi Sulawesi Utara itu turun Sosbang di Desa Poopoh
TERAS, Manado—Personil Kodim 1301/Sangihe bersama Lanal Tahuna dan Kejaksaan Negeri Kabupaten Kepulauan Sangihe memberikan ucapan Selamat Hari Bhayangkara Ke 76 kepada Polres Kepulauan Sangihe di Mapolres Sangihe, Jumat (1/7/2022). Hal ini merupakan bentuk sinergitas yang terjalin, baik di antar seluruh instansi, Danlanal
TERAS, Manado– Kordinator Wilayah (Korwil) Partai Demokrat Minut-Bitung Henry Walukow menyampaikan keoptimisan dirinya menghadapi Pemilihan Umum Legislatif (Pileg) 2024 nanti. Ia yakin, Demokrat di bawah kepemimpinan Elly Engelbert Lasut akan meraih dua kursi di dapil Minut-Bitung yang terkenal panas di setiap Pileg.