TERAS, Manado- Anggota DPRD Sulut mulai turun reses di daerah pemilihan (dapil) masing-masing. Sesaui agenda, reses dilaksanakan mulai 1-6 Agustus. Hal ini dikatakan Sekretaris DPRD (Sekwan) Glady Kawatu melalui Kepala Bagian (Kabag) Persidangan Jerry Cristofel Hamonsina, saat diwawancara wartawan, Senin (1/8/2022). “Yang
TERAS, Manado- Tomohon akan kembali menggelar Tomohon International Flower Festival (TIFF) 2022 pada Agustus mendatang. Apresiasi datang dari legislator DPRD Provinsi Sulut dapil Minahasa-Tomohon Vonny Paat. Srikandi PDI Perjuangan ini mengatakan, iven spektakuler yang menjadi salah satu ciri khas Kota Tomohon akan
TERAS, Sangihe— Penjabat (Pj) Bupati Sangihe dr Rinny Tamuntuan melaksanakan penandatanganan pernyataan dukungan Program Kemitraan BumDes dalam pemanfaatan jaringan telekomunikasi dan informasi di desa, yang berlangsung di Kantor Badan Aksesbilitas Komunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Kominfo RI di Jakarta, Selasa (26/7/2022). Program
TERAS, Manado- Hubungan politik Partai Golkar (PG) dengan PDIP nampaknya terjalin baik. Ketua DPD I PG Sulut Christiany Eugenia Paruntu (CEP) mengeluarkan pernyataan menarik terkait hubungannya dengan partai penguasa tersebut. Ia meminta partainya mendukung pemerintah Olly Dondokambey dan Steven Kandouw. “Dulu saat
TERAS, Manado- Memenuhi undangan Tim Pelaksana Democracy Class GAMKI Sulawesi Utara, Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulut Meidy Yafeth Tinangon menjadi pemateri dalam hajatan baku beking pande bertajuk “Demokrasi Class”, Senin (25/7/2022). Meidy menyampaik materi dengan topik besar “Pemahaman Arti Penting Demokrasi”
TERAS, Manado- Christiany Eugenia Paruntu (CEP) menyampaikan dirinya sedang dalam persiapan untuk maju ke Senayan pada Pemilihan Umum Legislatif (Pileg) 2024. Hal ini diungkapkan Ketua DPD I Partai Golkar Sulawesi Utara saat diwawancarai wartawan di sela-sela kegiatan Bimbingan Teknik (Bimtek) fraksi-fraksi PG
TERAS, Manado- Wakil Gubernur Steven Kandouw menyampaikan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Priorotas Plafon Anggaran Sementara (PPAS) tahun 2023 kepada DPRD Sulawesi Utara, Selasa (26/7/2022) siang. Pada rapat paripurna yang dipimpin oleh Ketua DPRD Fransiscus Andi Silangen itu, Wagub menyampaikan bahwa untuk
TERAS, Manado- Pembangunan tanggul penahan banjir di sungai Ongkang, Dumoga, Bolaang Mongondow yang rusak mendapat sorotan DPRD Provinsi Sulawesi Utara (Sulut). Bahkan anggota Komisi II Jems Tuuk menyebut proyek tanggul tersebut hanya asal-asalan. “Apakah insinyur-insinyur di Sulawesi Utara sangat bodoh atau dugaan
TERAS, Manado- Ketua Komisi I Bidang Pemerintahan dan Hukum DPRD Sulut Raski Mokodompit menjadi narasumber pada webinar tahapan Pemilu serentak tahun 2024 seri ke II yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sulut, Jumat (22/7/2022). Webinar yang digelar di aula kantor KPU
TERAS, Manado- Tim Opsnal Satreskrim Polres Minahasa Tenggara (Mitra) mengamankan pelaku pencurian delapan buah handphone yang beraksi saat berlangsungnya perkemahan remaja GMIM, di Kelurahan Lobu, Kecamatan Touluaan, Kabupaten Mitra, pada 5 hingga 8 Juli 2022 lalu. Terpisah, Kabid Humas Polda Sulut Kombes